Karya Bhakti Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 527/BY Bersama Masyarakat Enarotali

    Karya Bhakti Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 527/BY Bersama Masyarakat Enarotali

    PANIAI - Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 527/BY Kotis bersama masyarakat Enarotali bahu membahu melaksanakan karya bhakti dalam rangka membersihan bak penampungan Air di Enarotali, Paniai Timur, Kabupaten Paniai. Rabu (22/5/2024).

    Karya Bhakti bersama masyarakat ini bertujuan memberikan kenyamanan dan kepuasan masyarakat serta  menciptakan kemanggulan TNI dengan masyarakat papua khusus di Enarotali. Karya Bhakti ini merupakan kegiatan rutin program yang diselenggarakan oleh BPBD, Koramil dan tentunya Satgas Yonif 527/BY. 

    Satgas Yonif 527/BY ikut peran aktif dalam menjaga kelancaran dan kenyamanan masyarakat Kabupaten Enarotali terlebih berkaitan dengan sumber Air, karena bak penampungan air ini merupakan salah satu sumber air bersih yang bisa dialirkan sampai ke rumah warga dan perkantoran, sehingga wajib dipelihara dan dirawat terlebih pada saat musim penghujan. 

    Kegiatan dapat berjalan dengan tertib, aman dan sangat disambut baik oleh masyarakat Enarotali sebagai pengguna sumber air tersebut, " pungkasnya. (*) 

    paniai
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Jalin Hubungan Personel Satgas Yonif 527/BY...

    Artikel Berikutnya

    Gangguan OPM kemarin, Personel Satgas Yonif...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Sehat dan Ceria, Satgas Yonif 756/WMS Gelar Olahraga Bersama Dan Makan Bersama Dengan Masyarakat Obano
    Kegiatan Pelayanan Pengobatan Gratis di Distrik Enarotali Oleh Satgas Yonif 756/WMS
    Utamakan Kesehatan, Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 756/WMS Beri Pelayanan Kesehatan Gratis di Wilayah Perbatasan
    Satgas Yonif 756/WMS Latihkan Gerak Jalan Masyarakat Dalam Rangka Menyambut dan Meriahkan Acara Hut RI Ke-79 Tahun 2024
    Sukseskan Agenda Alas Tikar Satgas Yonif 756/WMS Gelar Karya Bhakti
    Kegiatan Pelayanan Pengobatan Gratis di Distrik Enarotali Oleh Satgas Yonif 756/WMS
    Tanamkan Kedisiplinan Sejak Dini, Satgas Yonif 756/WMS Latihk PBB bagi Siswa di Wilayah Perbatasan
    Sehat dan Ceria, Satgas Yonif 756/WMS Gelar Olahraga Bersama Dan Makan Bersama Dengan Masyarakat Obano
    Bersatu Dalam Kebersamaan, Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 756/WMS Menghadiri Acara Tradisi Bakar Batu
    Peduli Kesulitan Masyarakat, Satgas Yonif 756/WMS Berikan Pakaian Layak Pakai
    Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 756/WMS Peduli Pendidikan di Tanah Papua
    Gangguan OPM kemarin, Personel Satgas Yonif 527/BY beserta Gabungan Koramil 1703-03 Obano dan Polsek Laksanakan Evakuasi Tenaga Pengajar
    Utamakan Kesehatan, Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 756/WMS Beri Pelayanan Kesehatan Gratis di Wilayah Perbatasan
    Satgas Yonif 527/BY Hadiri Rapat Dalam Rngka Kembali Beroperasionalnya RSUD Paniai
    Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 527/BY bersama Aparat Keamanan Kabupaten Paniai Gelar Apel Gabungan Operasi Lilin Cartenz Pengamanan Tahun Baru 2024

    Ikuti Kami